
Coworking Space merupakan kantor sewa yang bisa digunakan sebagai tempat bekerja dan memiliki berbagai fasilitas seperti kantor dari provider. Umumnya kantor modern ini digunakan oleh perusahaan Start up dan IT. Apa saja kelebihan yang Anda
dapat dengan sewa ruang kantor Jakarta, berikut pembahasannya.
Bisa
Berganti Kantor
Berkerja secara terus menerus dalam
kantor atau ruangan yang sama selama bertahun-tahun pasti membosankan. Coworking Space umumnya memiliki sistem kontrak dalam jangka waktu tertentu, sehingga
jika Anda bosan, Anda bisa pindah kantor untuk mencari suasana baru atau
fasilitas yang lebih lengkap.
Memiliki
kantor sendiri pasti membutuhkan biaya perawatan, seperti listrik, internet,
dll. Biaya-biaya tersebut bisa Anda panggkas jika sewa ruang kantor jakarta, karena sudah ditanggung oleh provider.
Bahkan resepsionis pun sudah disediakan, sehingga Anda tidak perlu merekrut
orang untuk menempati posisi tersebut.
Meningkatkan
Image Perusahaan
Meskipun
perusahaan Anda tidak terlalu besar, dengan sewa kantor Anda sudah bisa
memiliki kantor sendiri. Hal ini dapat meningkatkan kepercayaan dan gengsi
perusahaan Anda di mata rekan bisnis. Meskipun Anda masih menyewa, setidaknya Anda
bisa melakukan pertemuan bisnis Anda di kantor Anda sendiri.
Memiliki
Alamat Legal
Meskipun
status kantor Anda masih sewa, alamat tersebut legal. Tidak hanya digunakan
sebagai alamat surat-menyurat, alamat tersebut juga bisa Anda gunakan sebagai
alamat resmi dalam proses perizinan dan pengurusan dokumen-dokumen resmi
lainnya.
Memiliki
Lokasi Strategis
Umumnya
coworking space berada di tempat-tempat strategis, seperti The Plaza yang menjulang
tinggi di pusat perkantoran Jakarta. Akses untuk menuju kesana juga sangat
mudah karena berada di jalan utama MH Thamrin. Dilengkapi dengan berbagai
fasilitas lengkap dan desain ruangan kantor yang tidak monoton.
Jika
harus membuat kantor sendiri, pasti sangat sulit mendapatkan tempat dengan
lokasi yang strategis seperti itu. Mudahnya akses, fasilitas dan penampilan
kantor menjadi nilai lebih tersendiri bagi rekan bisnis.
Itulah
beberapa kelebihan yang bisa Anda dapatkan dengan sewa ruang kantor Jakarta. Jika Anda tertarik dengan sistem Coworking Space, Anda bisa mengunjungi www.justcoglobal.com
untuk informasi kantor yang bisa Anda sewa.
Tidak ada komentar